Status YM

Status G-TALK

Remote Dekstop dengan Team Viewer


print Print this page


Pusing-pusing cari software remote dekstop mungkin bisa gunakan yang satu ini Team Viewer pasti asyik silahkan ikuti petunjuk instalasinya ok :

  1. Sedot file Team Viewer bagi yang belom punya dan ekstrak.

  2. Buka foldernya cari file yang namanya TiemViewer_setup dan jalankan.

  3. Muncul Jendela setup dan klik "next"

  4. Setelah itu muncul tiga pilihan TeamViewer yang bagaimana yang anda inginkan saran saya klik "Personal / noncomercial use" dan klik "next"

  5. Contreng pilihan "I accept the terms in the license Agreement& I Agree that i only use TeamViewer for noncomercial and private use" dan klik "next"

  6. Muncul jendela dengan dua pilihan "Normal Installation (default)" dan "start automatically with windows" biasanya saya pilih yang kedua agar tdk repot saat windows startup dengan syarat masukan passwordnya yang kita inginkan.

  7. Setelah itu klik "next" dan tunggu sampai proses instal selesai dan klik "finish"

  8. Untuk Jalankan klik icon "TeamViewer" yang ada didekstop sampai muncul icon di kanan bawah dan klik sehingga muncul gambar di bawah.


  9. Catat ID dan Password yang muncul secara automatis yang akan di gunakan untuk ID saat di Remote nanti (komputer1).

  10. Lakukan langkah instalasi langkah 1 sampai dengan 9 diatas di komputer lain yang ingin di remote(komputer2).

  11. ID yang muncul di komputer2 dimasukan pada komputer1 di kolom ID (create session)dan klik "connect to partner"

  12. Setelah menunggu beberapa saat akan muncul jendela "TeamViewer Authentication" dan masukan pass (komputer2)dan beberapa saat jika pass diterima maka akan muncul jendela komputer2.

Selamat Mencoba ingat masing-masing Komputer yang menggunakan TeamViewer mendapat ID yang berbeda.


Lanjut deh......

Instal VNC untuk Remote Dekstop


Sebenarnya kalau mau jujur ini adalah Software Remote Dekstop yang pertama dan paling suka saya gunakan baik itu melalui LAN maupun WAN. Kesempatan kali ini saya pengen shering buat siapa saja yang pengen pake dan silahkan ikuti langkahnya jangan kelewatan dari LAN dan WAN :

  1. Bagi yang belum punya Softwarenya silahkan download VNC-4 Free .

  2. Kalau sudah punya silahkan langsung jalankan filenya.

  3. Saat muncul jendela setup VNC klik "next" setelah itu pilih "I accept the agrement" dan klik "next".

  4. Setelah itu klik "next" dan "next" dan "next" sekali lagi.

  5. Selanjutnya pilih "Creat VNC Viewer Dekstop icon" jika kita ingin munculkan iconnya di dekstop kita dan klik "next".

  6. Klik tombol "instal" dan tunggu sampai proses instal selesai.

  7. Selesai proses instal muncul jendela "VNC Server propertis (service-mode)" dan langsung klik tombol "ok".

  8. Akan muncul VNC configurasi informasi kita klik "ok".

  9. Muncul jendela VNC server password ingat ini adalah password PC yg kita instal akan digunakan nanti saat PC anda akan di Remote......masukan password yang kita inginkan.

  10. Setelah muncul kembali jendela setup VNC silahkan klik "next" dan "Finish" untuk mengakhiri proses instal ingat yang diinstal PC kita dan PC yang akan di Remote.

  11. Jika kedua PC sudah diinstal sekarang bagaimana caranya jika kita ingin Remote di jaringan LAN yaitu buka icon "VNC Viewer".


  12. Jika muncul jendela seperti gambar di atas kita masukan IP komputer yang akan di remote.

  13. Setelah masukan IP komputer yang akan diremote klik "OK".


  14. Akhirnya muncul jendela "VNC Viewer Authentication [No Enscryption], silahkan masukan password yang sudah anda masukan pada saat instal dan klik "OK".

  15. Jika passwornya cocok maka akan muncul tampilan dekstop PC yang di remote artinya proses yang kita lalui berhasil, jika tidak atau salah password akan muncul jendela "VNC Viewer : Question" yang menyatakan Authentication Failure jika ingin coba lagi klik "yes".

  16. Kalau sudah bisa di Remote artinya proses remote via LAN sudah ok.....untuk itu mari kita lanjutkan ke proses Remote via WAN atau yang khususnya kita Remote via jaringan speedy.

  17. Untuk via speedy silahkan Baca Tulisan saya "Trik Speedy 1" pada langkah no 2 yaitu "Remote dekstop via speedy"

  18. Setelah selesai catat IP WAN yang muncul di modem speedy dan IP wan tersebut yang akan di masukan pada langkah 12 diatas dan mudah mudahan sukses.

Selamat mencoba.....jika ada kendala silahkan masukan via komentar....Thanks.

Lanjut deh......

Tips Berinternet dengan Bijak di Kantor


Perkembangan pengguna internet di indonesia kini semakin pesat. Kemudahan yang diberikan oleh teknologi membuat internet semakin akrab dengan kehidupan masyarakat. dan kadang membuat penggunanya seperti ketagihan. selain e-mail, pengguna internet juga sering memanfaatkan instan messaging, menjelajah di sosial networking, beraktivitas mengisi blog, dll.

Aktivitas itu sering bersifat personal, hanya berkaitan dengan urusan pribadi. Hal ini kadang menjadi masalah bila dilakukan di kantor. Selain menyita fokus perhatian dari pekerjaan yang seharusnya dilakukan, aktivitas itu juga kadang menyita waktu sehingga kita lebih banyak melakukan aktivitas pribadi daripada aktivitas perusahaan. Namun melepaskan diri dari internet juga rasanya agak sulit mengingat hal tersebut telah menjadi bagian dari gaya hidup manusia saat ini.

Lalu bagaimana agar kita bisa tetap berinternet di kantor namun sekaligus tidak merugikan perusahaan? Berikut ada beberapa tips yang perlu anda lakukan:
  1. Forward e-mail. memiliki banyak e-mail telah biasa terjadi. Mungkin, selain memiliki e-mail yang diberikan perusahaan, anda juga memiliki e-mail lain yang di buat sendiri. Forwardkan saja e-mail anda tersebut ke satu account. Bila kapasitas e-mail perushaan tidak terlalu besar forwardkan saja ke free e-mail dengan kapasitas besar atau unlimited. Dengan begitu, anda bisa menghemat waktu dalam mengecek seluruh e-mail. Bila ingin membalas e-mail tersebut dari tempat asalnya. pilih waktu yang tepat dan tidak mengganggu aktivitas kantor.

  2. Datang lebih cepat, pulang lebih lambat. Bila kantor anda masuk jam 8 pagi, cobalah datang jam 7.00 sehingga anda punya waktu satu jam untuk melakukan aktivitas pribadi seperti mengisi blog, menjelajah situs web, atau melihat situs social networking seperti Facebook atau Friendster. Anda bisa pula melakukan hal yang sama dengan jam pulang. Bila jam pulang anda jam 5.00 sore, jangan mulai aktivitas pribadi anda sebelum jam tersebut.

  3. Manfaatkan jam istirahat. Untuk bekerja 8 to 5 atau dari jam 8 pagi hingga 5 sore, tentu ada waktu istirahat selama 1 jam. Waktu tersebut bisa digunakan juga berinternet. Agar lebih efektif, tentukan dulu apa saja yang akan anda tuju dalam berinternet. Bila perlu tulis di atas kertas. Dengan begitu, anda bisa menahan diri untuk tidak tergoda menjelajah ke halaman internet lain.

  4. Pilih appear offline. Bila anda pengguna instan massaging. pilihlah setting appear offline atau pasang status "busy". Dengan setting tersebut, anda bisa melihat teman2 yang online tetapi mereka tidak bisa melihat anda, Atau setidaknya mereka tahu bahwa anda sedang sibuk. Jadi, mereka tidak akan memanggil anda untuk chatting.

Selamat mencoba, semoga kesenangan anda tetap menjadi senyum bagi perusahaan.

Lanjut deh......

Instal Modem Eazytech Flexi-Net


Jalan-jalan ke pusat komputer pandanganku tertarik dengan sebuah modem CDMA yang mungil yaitu Eazytech dengan chipset Qualcomm MSM 6050.....akhirnya pengen beli dan coba deh. Kelebihan dari modem yg saya coba sebelumnya (skydata) dimana eazytech bisa voice call.
Berikut saya tunjukan langkah demi langkah untuk instal modem Eazytech dengan koneksi Flexi-Net :

  1. Yang belum punya Drivernya silahkan download driver Eazytech.

  2. Kalau sudah punya drivernya langsung extrak dan jalankan Autorun.exe .

  3. Muncul jendela setup klik "Next" dan klik "Next" lagi setelah itu klik "Next" sekali lagi, sekali lagi klik "Next".

  4. Setelah itu klik "Instal" menunggu sampai proses selesai.

  5. Dan muncul jendela pilihan "Instal Driver" dan klik "Next".

  6. Sampai muncul insert card, masukan modem yg sdh dilengkapi chip flexi ke salah satu port USB dan menunggu sampai proses selesai.

  7. Setelah proses selesai klik "Finish" dan klik "Finish" sekali lagi pada jendela setup.

  8. Akhirnya proses instal selesai dan kita lanjutkan dengan setting koneksi Flexi-net.

  9. Jalankan Aplikasi modem dengan mengklik shortcut "Eazy-Tech CDMA1X Modem" yang ada di dekstop.

  10. Seteleh menunggu modem Initializing beberapa saat aplikasi terbuka.


  11. Setelah muncul layar utama kita klik menu sms untuk melakukan registrasi Flexinet, ketik pesannya Reg Harian untuk Rp. 2500/hari atau Reg Mingguan Rp. 15000/minggu kirim ke 2255.

  12. Setelah kirim sms registrasi cek di kotak masuk yang berisi user dan password, catat user dan passwordnya.

  13. Lakukan settingan dengan mengklik icon "jempol" di kanan bawah menu aplikasi Eazy-Tech.

  14. Masukan username dan password yg didapat saat registrasi pada langkah 11 & 12 lalu klik tombol "save".

  15. Untuk konek klik icon "internet" pada menu aplikasi Eazy-Tech.

  16. Lalu klik tombol "dial" menunggu sampai dinyatakan konek.

  17. selamat berselancar


Lanjut deh......
Template by : kendhin x-template.blogspot.com